Cara mengganti template blogspot - Future Technology
Breaking News
Loading...
27 September 2013

Cara mengganti template blogspot

Friday, September 27, 2013
Cara mengganti template blogspot itu bisa dikatakan sangat mudah, tetapi itu bagi yang sudah terbiasa bukan bagi mereka yang beru memulai membuat blog ada kalanya mereka kesulitan merubah tempilan template mereka, nah karena alasan itulah saya menulis artikel ini tentang bagaimana merubah template di blogspot berikut caranya yang bisa anda jadikan tuntunan! 

Mengganti Template dengan template Standar / yang disediakan blogger!
1. Login ke blogger
2. Klik Rancangan


3. Klik menu Perancang Template. dan akan muncul seperti dibawah ini

4. Klik pada bagian pilihan template yang sekiranya sesuai selera anda, anda juga dapat menyesuaikan warna latar belakang, kolom dan lain2 jika sudah sesuai dengan yang anda inginkan klik APPLY TO BLOG.
 4. Selesai!


Mengganti template dengan template Download gratis / premium
1. Pastikan anda sudah mendownload templatenya jika belum silahkan download dulu disini "gratis boleh yang premium juga bisa"
2. Sekarang ekstrak dulu template yang anda download kedalam format .XML (karena biasanya template yang anda download dalam bentuk WinRAR file atau WinZIP file) File yang anda upload hanyalah file yang berextensi .xml.
3. Sekarang Login ke Blogger
4. Klik Rancangan


5. Klik Edit HTML

6. Saya sarankan anda membackup dulu dengan cara klik tombol "Download Template Lengkap" ini untuk mengantisipasi apabila anda nanti kurang puas dengan template baru anda jadi tidak kehilangan template lama anda!
6. Jika ada pesan seperti dibawah ini klik saja Pertahankan widget (cara ini dimaksudkan agar widget yang anda

7. Lihat template

Sekarang tampilan blog anda telah berubah dengan template baru yang lebih mantab!

0 comments:

Post a Comment

 
Toggle Footer